6 Desa Di Benjeng Terendam Banjir

- Editorial Team

Selasa, 9 Maret 2010 - 14:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

400 hektar sawah dan puluhan jalan poros desa yang berada di enam desa di Kecamatan Benjeng Gresik direndam air.

Ketinggian air terendah 30 centimeter dengan kedalaman hingga mencapai hampir satu meter.

Kelima desa yang direndam banjir diantaranya, desa Sedapur Klagen, Delik Sumber, Kedung Rukem, Munggugianti, Gluran Ploso dan Lundo.

Menurut kepala desa Sedapur Klagen, Subur kuatno mengatakan air sejak pagi sudah mulai menggenangi sawah warga.

“Puluhan hektar sawah dan jalan desa tergenang. Padahal sekarang ini waktunya panen, kerugian Rp 20 juta lebih,”ujarnya.

Baca Juga :  Pasar Desa Dapat Kucuran 1.4M

Kapolsek Benjeng AKP Imam Safi’i menjelaskan mengantisipasi banjir lebih besar hewan piaraan milik warga di bawa ke lokasi daratan yang lebih tinggi, agar tidak terkena banjir.

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Gresik Luncurkan Desa Migran EMAS Pertama di Jatim
Gudang Sub Kon PT Hailiang di JIIPE Terbakar
Pelajar Manyar Tewas Tertabrak Truk di Cerme
Akhir Pelarian Midhol Otak Pembunuhan Di Imaan Dukun
Remaja Jatuh ke Sumur 35 Meter di Pongangan
Khitan Gratis Petrokimia Gresik, 105 Anak Ikuti Program Sosial HUT ke-53
DLH Gresik Benahi Alun-Alun, Besi Pagar Ditemukan Hilang
Siswa SMK Cerme Buka Servis Gratis Bantu Motor Mogok Akibat Banjir
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 16:54 WIB

Gresik Luncurkan Desa Migran EMAS Pertama di Jatim

Sabtu, 5 Juli 2025 - 02:05 WIB

Pelajar Manyar Tewas Tertabrak Truk di Cerme

Minggu, 29 Juni 2025 - 23:57 WIB

Akhir Pelarian Midhol Otak Pembunuhan Di Imaan Dukun

Sabtu, 28 Juni 2025 - 16:44 WIB

Remaja Jatuh ke Sumur 35 Meter di Pongangan

Jumat, 27 Juni 2025 - 15:56 WIB

Khitan Gratis Petrokimia Gresik, 105 Anak Ikuti Program Sosial HUT ke-53

Berita Terbaru

PENDIDIKAN

Sekolah Rakyat Gresik Mulai Berjalan Agustus 2025

Sabtu, 12 Jul 2025 - 00:10 WIB

BISNIS

Petrokimia Gresik Tumbuh di Usia 53 Tahun

Jumat, 11 Jul 2025 - 23:25 WIB

Kabupaten Gresik meluncurkan program Desa Migran EMAS

Keluarga

Gresik Luncurkan Desa Migran EMAS Pertama di Jatim

Jumat, 11 Jul 2025 - 16:54 WIB

Kriminal

Penemuan Mayat Membusuk di Bukit Desa Suci Gegerkan Warga

Kamis, 10 Jul 2025 - 23:02 WIB