Ditinggal Kesawah, 2 Rumah Disatroni Maling

- Editorial Team

Kamis, 15 Desember 2016 - 22:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik.com- Nasib sial di terima Nur Kholis (55) dan Kasmuni (60), Rumah mereka yang berada di Dusun Sebero Desa Dalegan Kecamatan Panceng di satroni kawanan maling yang beroprasi pada siang bolong. Kamis (15/12/2016)

 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Uang 1,5 juta  beserta emas 12 gram milik Nur kholis dan uang 104.000 milik Kasmuni di gondol maling ketika mereka bekerja.

Baca Juga :  Alat Ready, Operasi Patuh Semeru '18 Siap Digelar

 

Kepala Dusun Sebero, Suherman membenarkan terkait adanya maling yang berkeliaran di Dusunnya. “Memang benar ada maling yang beroprasi ketika warga sibuk bekerja di sawah” tegasnya.

 

Suherman menambahkan dalam seminggu ini sudah empat rumah yang di bobol maling. “Dalam seminggu ini sudah empat warga kami yang di satroni maling” katanya.

Baca Juga :  ES Tersangka Korupsi TIK SD

 

Sementara itu Kanit Reskrim Polsek Panceng, Iptu Sumain mengatakan, belum ada laporan masuk ke meja kerjanya. “Belum ada laporan terkit adanya warga Dusun Sebero Desa Dalegan yang kemalingan” tutup dia. (Akmal/k1)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pencuri Pakaian Dalam Ditangkap Resmob Gresik
Tujuh Remaja Diduga Gangster Kecelakaan di Driyorejo
10 Bulan 11 Orang Bunuh Diri di Gresik 2025: Sebuah Laporan Investigasi
Pertalite Dalam Krisis Oktober 2025
Pria Driyorejo Gresik Ditemukan Tewas Gantung Diri
Curi Travo Las, Warga Ujungpangkah Dibekuk Polisi
Pria di Gresik Rekam Wanita Mandi, Aksi Bejatnya Terbongkar
1.147 KPM Bansos di Gresik Dicoret karena Judi Online
Berita ini 25 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 20:18 WIB

Pencuri Pakaian Dalam Ditangkap Resmob Gresik

Sabtu, 1 November 2025 - 16:57 WIB

Tujuh Remaja Diduga Gangster Kecelakaan di Driyorejo

Kamis, 30 Oktober 2025 - 21:18 WIB

10 Bulan 11 Orang Bunuh Diri di Gresik 2025: Sebuah Laporan Investigasi

Rabu, 29 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Pertalite Dalam Krisis Oktober 2025

Minggu, 19 Oktober 2025 - 19:26 WIB

Pria Driyorejo Gresik Ditemukan Tewas Gantung Diri

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Hadirkan Camat Gresik, Spemdalas Jalankan Program Orang Tua Mengajar 

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:03 WIB

Muhammadiyah Gresik

Milad ke-56 TK Aisyiyah Bungah: Senam, Kebaya, dan Loyalitas

Senin, 12 Jan 2026 - 18:00 WIB