13 Peserta Test PPK Tidak Hadir

- Editorial Team

Sabtu, 2 Mei 2015 - 22:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik_ 269 peserta tes rekrutmen Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilukada 2015 tadi pagi dilaksanakan namun dari 269 peserta, 13 diantaranya tidak hadir.

Tes  tulis sendiri dilaksanakan pada hari ini, Sabtu (2/5) bertempat  di ruang Mandala Bhakti Praja lantai 4 gedung Pemkab Gresik.

Ketua Kpu Gresik Ahmad Roni mengatakan dari hasil tes tulis akan diambil 10 orang untuk dilakukan wawancara yang akan menentukan lima anggota PPK disetiap kecamatan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

” hasil tes tulis ini akan diumumkan pada 4 Mei sore hari” ujar Roni.

Baca Juga :  Antisipasi Bencana, SDM Bazar Pohon

Sementara itu untuk pelaksanaan tes tulis dan wawancara dilakukan secara maraton  di dua kecamatan di pulau Bawean,  Sangkapura dan Tambak dilaksanakan pada hari yang sama yang sama Sabtu (2/5).

Di dua kecamatan itu ada 28 peserta yang mengikuti tes tulis dan wawancara.

Untuk Kec Sangkapura 11 peserta sedangkan Kec  Tambak 17 Peserta.

Namun untuk pengumuman hasil tes akan diumumkan bersamaan dengan hasil tes wawancara di Gresik.

Baca Juga :  Pasar Murah PG Sembako 100ribu Dijual 25ribu

Anggota KPU Gresik yang datang ke Bawaen dalam pelaksanaan test, Muchammad Chairuzziman mengatakan diambilnya langkah kerja test secara maraton dikarenakan jarak tempuh dan waktu yang sangat mepet.

“Test maraton ini untuk efektivitas kerja tim seleksi, karena ke Bawean harus menggunakan transportasi kapal,” ujar Zimam saat dihubungi melalui selulernya. Sabtu (2/5).

Sementara itu tes wawancara sendiri di Kab. Gresik akan dilaksanakan pada 6 – 8 Mei 2015. (Tik/teguh)

Editor: Sutikhon

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Adu Banteng dengan Mobil Pick Up Pemotor Meninggal di Balongpanggang Gresik
BPBD Gresik Kekurangan Alat Peringatan Dini Banjir
Rumah di Sidomukti Ludes Terbakar, Diduga Lupa Matikan Kompor
Kebakaran Hanguskan Dua Bangunan Kafe di Kebomas Gresik
Santri Al Khoziny Meninggal Usai Pulang Umrah
Wanita di Manyar Terperosok ke Selokan Saat Hendak Beli Kue, Dievakuasi Damkar Gresik
Santri Asal Gresik Jadi Korban Runtuhnya Musala Ponpes Al-Khoziny, Dimakamkan di Lamongan
Pemotor Meninggal Tabrak Truk Parkir di Roomo Manyar
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 00:26 WIB

Adu Banteng dengan Mobil Pick Up Pemotor Meninggal di Balongpanggang Gresik

Senin, 13 Oktober 2025 - 00:53 WIB

Rumah di Sidomukti Ludes Terbakar, Diduga Lupa Matikan Kompor

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:12 WIB

Kebakaran Hanguskan Dua Bangunan Kafe di Kebomas Gresik

Rabu, 8 Oktober 2025 - 23:34 WIB

Santri Al Khoziny Meninggal Usai Pulang Umrah

Rabu, 8 Oktober 2025 - 15:22 WIB

Wanita di Manyar Terperosok ke Selokan Saat Hendak Beli Kue, Dievakuasi Damkar Gresik

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Tuntas, Smala Dukun Jawab Amanah PCM Dukun dengan Tiga Prestasi di MTQ V

Rabu, 15 Okt 2025 - 07:45 WIB

Gresik Petrokimia Livoli 2025

Olahraga

Hajar Bank Jatim 3-0, Petrokimia Kunci Final Livoli 2025

Selasa, 14 Okt 2025 - 23:39 WIB

Muhammadiyah Gresik

Ketika Ketua PDS SD Almadany Jadi Teladan bagi Kawan-kawannya

Selasa, 14 Okt 2025 - 22:44 WIB

Lingkungan

Satgas PKH Garuda Sita 4.610 Kubik Kayu Ilegal Asal Mentawai

Selasa, 14 Okt 2025 - 16:51 WIB