Pemain Cidera Persegres Gagal Raih Gol

- Editorial Team

Rabu, 27 Juli 2016 - 21:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

rps20160727_210210_406.jpgKabargresik.com – Persegres Gresik United hanya mampu bermain imbang tanpa gol saat bentrok kontra Mitra Kukar di stadion Petrokimia Gresik, Rabu(27/07/2016). Hasil ini sekaligus menambah catatan buruk Laskar Joko Samudro yang belum mampu meraih kemenangan di empat laga secara beruntun.

Pelatih Persegres Gresik, Liestiadi mengatakan kegagalan anak asuhnya meraih poin penuh lantaran banyak pemainnya yang mengalami cidera. Hal ini membuat peforma punggawa Tim Laskar Joko Samudro menurun di akhir babak kedua. “Hasil satu-satu ini patut kita syukuri. Secara shoot on gol dan statistik kita sangat menguasai jalannya babak pertama. Namun dibabak kedua kita mengalami penurunan peforma karena kekurangan pemain dan banyaknya pemain yang cidera.” Ujar Liestiadi usai pertandingan.

Baca Juga :  Persegres Tak Gentar Hadapi Persija

Dilaga ini, setidaknya ada tiga pemain Persegres Gresik United yang tak mampu melanjutkan pertandingan. Eduardo Maciel menjadi pemain pertama yang harus ditandu keluar lapangan. Kemudian dibabak kedua, Ambrizal dan Ghazali Siregar yang mengalami cidera. Persegres bahkan harus bermain dengan sepuluh pemain sebab jatah pergantian tiga pemain telah digunakan.

“Pergantian tiga pemain ini saya lakukan lantaran mereka cidera. Sialnya pemain kita yang salah jatuh dan cidera” tambah Liestiadi

Tambahan satu poin belum mampu mendongkrak posisi tim asal kota pudak didaftar klasemen ISC A 2016. Persegres GU saat ini masih tercecer di urutan 14 dengan koleksi 12 poin dari 12 laga. (Ef/tik)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tendangan Penalti: Sejarah Hukuman yang Mengubah Wajah Sepak Bola
Gresik Phonska Plus Perkenalkan Skuad Proliga 2026
Jogging Track Stadion Gelora Joko Samudro Ambles Akibat Tergerus Air Hujan
Dua Emas SEA Games dari Gresik: Alma & Robby Pulang Bawa Keajaiban
Pelajar Gresik Adu Strategi di Student Chess Championship
Gresik United Tekuk Persiba Bantul 1-0
Gresik United Raih Kemenangan Perdana 3-1
Gresik United Launching 30 Pemain dan Jersey Anyar
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 22:53 WIB

Tendangan Penalti: Sejarah Hukuman yang Mengubah Wajah Sepak Bola

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:38 WIB

Gresik Phonska Plus Perkenalkan Skuad Proliga 2026

Senin, 5 Januari 2026 - 11:05 WIB

Jogging Track Stadion Gelora Joko Samudro Ambles Akibat Tergerus Air Hujan

Senin, 22 Desember 2025 - 22:40 WIB

Dua Emas SEA Games dari Gresik: Alma & Robby Pulang Bawa Keajaiban

Senin, 15 Desember 2025 - 00:16 WIB

Pelajar Gresik Adu Strategi di Student Chess Championship

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

TPA Baitul Hidayah Sekarputih Balongpanggang Gelar Wisata Bersama

Minggu, 18 Jan 2026 - 18:18 WIB

komunitas

MUI Wringinanom 2025-2030 Dikukuhkan, Pikul Mandat Ganda

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:59 WIB