Kolaborasi ‘English Course’ Spemupat – SMAM 1 Gresik, Siswa Antusias Ikuti ‘Dare to Be English’

- Editorial Team

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

banner 468x60

GIRIMU.COM — SMP Muhammadiyah 4 Kebomas (Spemupat) Gresik kembali menghadirkan inovasi pembelajaran menarik melalui kegiatan kolaborasi English Course bersama SMA Muhammadiyah 1 Gresik (Smamsatu). Kegiatan yang berlangsung di aula Spemupat, Kamis (20/11/2025) itu menghadirkan dua guru tamu dari Smamsatu, yaitu Ali Safaat dan Akmal Rifqi.

Dalam sesi utama, para guru tamu mengadakan English Quiz bertema pengetahuan umum. Siswa dibagi menjadi kelompok, beranggotakan tiga orang. Kemudian mereka berlomba menjawab berbagai soal yang menantang dan menyenangkan. Suasana aula terlihat meriah, penuh antusias peserta. Para siswa pun aktif berdiskusi, berebut kesempatan menjawab dan menunjukkan kemampuan berbahasa Inggris mereka.

Guru Bahasa Inggris Spemupat, Faridatul Asriah, menyampaikan apresiasinya atas terselenggaranya kegiatan ini. Ia menegaskan, bahwa kolaborasi seperti ini sangat bermanfaat untuk meningkatkan kepercayaan diri dan kemampuan komunikasi siswa dalam bahasa Inggris.

“Anak-anak terlihat sangat bersemangat. Ini menjadi pengalaman berharga bagi mereka untuk belajar langsung dari guru tamu yang kompeten,” ujarnya.

Baca Juga :  Moral Pendidikan Kita: Sebuah Potret Retak Warisan KH Ahmad Dahlan di Era Modern

Kegiatan kolaboratif ini tidak hanya mempererat hubungan antara Spemupat dan Smamsatu, tetapi juga menjadi langkah nyata dalam menciptakan pembelajaran bahasa Inggris yang lebih hidup, aplikatif, dan menyenangkan. (*)

Kontributor: Lendra Aditya


Post Views: 5

sumber berita dari girimu.com

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dari Pelajar Biasa Jadi Pemimpin Masa Depan, Jaabir Danadyaksa Kobarkan Api Kepemimpinan di ‘Future Leader Camp’ IPM Smamio
Hadirkan Camat Gresik, Spemdalas Jalankan Program Orang Tua Mengajar 
Istiqmah Beribadah Selama Liburan, 16 Siswa SD Muhammadiyah 1 Driyorejo Gresik Dapat Apresiasi Sekolah
Pupuk dan Perkuat Karakter Cinta Alam, MIISMO Ajarkan Peduli Lingkungan sejak Usia Dini
Milad ke-56 TK Aisyiyah Bungah: Senam, Kebaya, dan Loyalitas
Perkuat Sinergi Program, MIISMO Gelar Parenting bagi Guru, Siswa, dan Wali Murid
Semangat Pantang Surut, Ratusan Siswa Terjang Banjir Demi Kompetisi Matematika Nalaria Realistik di SD Al Islam Cerme
SD Muwri Gresik: Menanam Karakter di Hari Sejuta Pohon
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 06:04 WIB

Dari Pelajar Biasa Jadi Pemimpin Masa Depan, Jaabir Danadyaksa Kobarkan Api Kepemimpinan di ‘Future Leader Camp’ IPM Smamio

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:03 WIB

Hadirkan Camat Gresik, Spemdalas Jalankan Program Orang Tua Mengajar 

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:02 WIB

Istiqmah Beribadah Selama Liburan, 16 Siswa SD Muhammadiyah 1 Driyorejo Gresik Dapat Apresiasi Sekolah

Selasa, 13 Januari 2026 - 03:01 WIB

Pupuk dan Perkuat Karakter Cinta Alam, MIISMO Ajarkan Peduli Lingkungan sejak Usia Dini

Senin, 12 Januari 2026 - 08:58 WIB

Perkuat Sinergi Program, MIISMO Gelar Parenting bagi Guru, Siswa, dan Wali Murid

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Hadirkan Camat Gresik, Spemdalas Jalankan Program Orang Tua Mengajar 

Selasa, 13 Jan 2026 - 21:03 WIB