Pengendara Meninggal Tertabrak Truk di Jalan Setrohadi

- Editorial Team

Senin, 6 Oktober 2025 - 10:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kecelakaan maut terjadi di Jalan Raya Desa Setrohadi, Kecamatan Duduksampeyan, Kabupaten Gresik, tepatnya di sebelah barat SPBU Setrohadi, Minggu (5/10/2025) sekitar pukul 23.40 WIB.

Korban diketahui bernama Rohmat Syaiful Gufron, pengendara sepeda motor Honda Vario bernomor polisi L-4728-QD.

Kapolsek Duduksampeyan, Hendrawan menjelaskan, berdasarkan keterangan di lokasi, korban melaju dari arah timur menuju barat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saat melintas di tempat kejadian, korban diduga hendak mendahului kendaraan lain yang identitasnya tidak diketahui. Namun korban tidak menyadari adanya pembatas jalan di depannya, sehingga menabrak pembatas tersebut dan terjatuh ke badan jalan,” ujarnya.

Baca Juga :  4 Warga Ditangkap Saat akan Aksi Di Rel Duduksampeyan

Nahas, di saat bersamaan, sebuah truk yang juga belum diketahui identitasnya melintas dan menyeret tubuh korban.

“Akibat kejadian itu, korban meninggal dunia di lokasi dengan luka parah di bagian tubuh,” katanya.

Baca Juga :  Sidang Diulur - ulur Akibat Salah Ketik Jenis Kelamin

Usai kejadian, pengemudi truk langsung melarikan diri ke arah barat tanpa memberikan pertolongan. Polisi yang menerima laporan segera datang ke lokasi untuk melakukan olah TKP dan mengevakuasi korban.

“Jenazah korban kemudian dibawa ke rumah sakit terdekat untuk pemeriksaan lebih lanjut. Kami masih melakukan penyelidikan dan pengejaran terhadap truk yang terlibat dalam insiden tragis ini,” pungkasnya.

Editor : Tiko

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kucing Terjebur Sumur Sedalam 25 Meter Berhasil Dievakuasi Damkar Gresik
Lupa Matikan Kompor, Bengkel Tambal Ban di Gresik Terbakar
Warung Kontainer Driyorejo Gresik Terbakar
Pria 43 Tahun Meninggal Mendadak di Warkop Sokarno Gresik
Kecelakaan Maut di Jalur Deandles Panceng Gresik 
Angin Puting Beliung Porak-porandakan 2 Rumah di Gresik
Pemotor Meninggal usai Tabrak Truk di Driyorejo Gresik
100 Siswa MI Dalegan Lomba Cari Kerang di Musim Baratan
Berita ini 14 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 00:49 WIB

Kucing Terjebur Sumur Sedalam 25 Meter Berhasil Dievakuasi Damkar Gresik

Kamis, 8 Januari 2026 - 00:08 WIB

Lupa Matikan Kompor, Bengkel Tambal Ban di Gresik Terbakar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Warung Kontainer Driyorejo Gresik Terbakar

Minggu, 28 Desember 2025 - 16:04 WIB

Pria 43 Tahun Meninggal Mendadak di Warkop Sokarno Gresik

Kamis, 25 Desember 2025 - 17:24 WIB

Kecelakaan Maut di Jalur Deandles Panceng Gresik 

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

TPA Baitul Hidayah Sekarputih Balongpanggang Gelar Wisata Bersama

Minggu, 18 Jan 2026 - 18:18 WIB

komunitas

MUI Wringinanom 2025-2030 Dikukuhkan, Pikul Mandat Ganda

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:59 WIB