Maarif Dukun Dukung Penghentian K13

- Editorial Team

Selasa, 9 Desember 2014 - 10:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik_  Penghentian Kurikulum 2013 direspon positif oleh kalangan pendidikan NU, mereka mempunyai  kesan kurang siap bagi para guru dilingkungan Madrasah.Tak sedikit guru yang yang mendukung putusan penghentian Kurikulum yang disingkat K-13 itu oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan.

Moh.Dhofir Sekretaris Lembaga pendidikan(LP)Maarif Kecamatan Dukun Mengatakan,para guru masih kebingungan meski telah mendapatkan pelatihan K-13.

“proses pelatihan itu hanya berbentuk forum seminar.Si narasumber hanya bermodalkan satu buah flashdish yang berisi powerpoint,kemudian para guru disuruh membuat Rencana pelaksanaan pembelajaran(RPP)sendiri dan terus dipresentasikan secara sampel.”Ujarnya Dia.

Menurut Dhofur, materi tingkat sekolah dasar atau Madrasah Ibtidaiyah dinilai terlalu tinggi.Materi itu berat,untuk tingkat Mi/SD.Bila dibandingkan dengan kurikulum KTSP.Materi kelas 4 justru dilaksanakan di kelas 6 dan 5.

Terkait pelatihan Guru dia mengatakan,seharusnya swsuai rencana selama 5 hari.Namun pada kenyataanya,hal tersebut,hanya dilakukan selama tiga hari.

Baca Juga :  1 Th Mengabdi UISI Serius Riset

Pelatihan dianggap tidak cukup untuk mengubah pola pikir guru dalam proses pembelajaran.Dia juga mengatakan, bahwa pelatihan guru seharusnya dilakukan secara sistematis, terstruktur,dan berkelanjutan.Hal itu pun harus disesuaikan dengan kebutuhan guru itu sendiri.

Masalah buku juga diungkapkan menjadi persoalan tehnis lain atas pengajaran di sekolah. Pasalnya,masih banyak sekolah yang menerima buku pelajaran siswa tak sesuai dengan jadwalnya ini yang bikin kami agak setress.”Keluhnya.(Syafik)

Editor: fahruddin

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Surat Terbuka Pengawas MA Gresik: Madrasah Menuntut Keadilan Bantuan Negara
Guru Saat ini Pekerja Pendidikan Apa Pendidik
PKKM MI Dukun di Malang, Bangun Semangat dan Kebersamaan
Smart TV Masuk Sekolah, Pembelajaran Jadi Interaktif
Tambo Girisik, Hikayat Sunan Giri dalam Cerpen
Ribuan Santri Alkarimi Meriahkan Hari Santri
Proyek Rehab SDN Balikterus Molor, Siswa Belajar di Tenda
Santri Al Khoziny Meninggal Usai Pulang Umrah
Berita ini 2 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 00:13 WIB

Surat Terbuka Pengawas MA Gresik: Madrasah Menuntut Keadilan Bantuan Negara

Selasa, 25 November 2025 - 19:25 WIB

Guru Saat ini Pekerja Pendidikan Apa Pendidik

Jumat, 14 November 2025 - 01:51 WIB

PKKM MI Dukun di Malang, Bangun Semangat dan Kebersamaan

Senin, 10 November 2025 - 19:45 WIB

Smart TV Masuk Sekolah, Pembelajaran Jadi Interaktif

Senin, 27 Oktober 2025 - 15:59 WIB

Tambo Girisik, Hikayat Sunan Giri dalam Cerpen

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Paduan Suara ‘Nada Spemutu’ Sukses Memukau pada Upacara Hari Guru

Sabtu, 29 Nov 2025 - 00:49 WIB

Muhammadiyah Gresik

Di Hari Guru, Siswa Kelas VI SD Almadany Bikin Kejutan untuk Gurunya

Jumat, 28 Nov 2025 - 15:47 WIB

Peristiwa

Tragedi Galian C Bungah: Pelajar 10 Tahun Tewas Tenggelam

Jumat, 28 Nov 2025 - 15:35 WIB

Muhammadiyah Gresik

Yakin Horor? Film Pendek Siswa SDMM Siap Bertarung di Ajang ME Confest

Jumat, 28 Nov 2025 - 06:46 WIB