Ada Asa Saat Jamu Persija Besok

- Editorial Team

Kamis, 11 Agustus 2016 - 16:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

persegresc.jpgkabargresik.com –  Pelatih Persegres Gresik united, Liestiadi berambisi meraih kemenangan saat bentrok kontra Persija Jakarta dalam lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016, di stadion Petrokimia Gresik, Jumat (12/08/2014).

Pasalnya, kemenangan dilaga nanti akan mampu meningkatkan motifasi punggawa Laskar Joko Samudro yang gagal meraih kemenangan di enam laga terakhir. Di daftar klasemen sementara, Persegres GU pun kini hanya berada satu strip dari dasar klasemen. Agus Indra dan kawan-kawan terakhir kali meraih poin penuh didepan pendukungnya sendiri saat berhasil menundukkan Persib Bandung 2-1 di Stadion Petrokimia Gresik (27/06/2016).

Baca Juga :  Hadapi Persija, Punggawa Persegres Kurang PD

“Para pemain sangat antusias dan punya spirit tinggi untuk mengalahkan persija. Peratandingan besuk merupakan hutang kita kepada Ultras, Masyarakat Gresik dan juga manajemen untuk mempersembahkan kemenangan dan meraih tiga poin. Namun kita akan meraih kemenangan dengan Fair Play”. Tutur Liestiadi, dalam sesi prescon sebelum pertandingan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di laga nanti, Persegres GU tak dapat diperkuat bek asing asal Serbia, Sasa Zesevic yang dipertandingan sebelumnya mendapat kartu merah. Selain itu, Patrick Da Silva yang kondisinya belum pulih 100 persen kemungkinan juga belum bisa diturunkan. Namun kembalinya Ambrizal pasca cidera membuat Liestiadi mempunyai pilihan pemain dilini belakang.

Baca Juga :  Wismoyo Dirujuk Ke RS Hasil Akhir 1-1

“Tenaga sasa sebenarnya sangat kita butuhkan tapi besuk dia kembali tidak bisa main karena akumulasi kartu. Sementara Patrick kondisinya sudah 80 persen dan masih akan kita lihat hingga besuk apa dia bisa main atau tidak”. Pungkas Liestiadi. (efendi/tik)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tendangan Penalti: Sejarah Hukuman yang Mengubah Wajah Sepak Bola
Gresik Phonska Plus Perkenalkan Skuad Proliga 2026
Jogging Track Stadion Gelora Joko Samudro Ambles Akibat Tergerus Air Hujan
Dua Emas SEA Games dari Gresik: Alma & Robby Pulang Bawa Keajaiban
Pelajar Gresik Adu Strategi di Student Chess Championship
Gresik United Tekuk Persiba Bantul 1-0
Gresik United Raih Kemenangan Perdana 3-1
Gresik United Launching 30 Pemain dan Jersey Anyar
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 22:53 WIB

Tendangan Penalti: Sejarah Hukuman yang Mengubah Wajah Sepak Bola

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:38 WIB

Gresik Phonska Plus Perkenalkan Skuad Proliga 2026

Senin, 5 Januari 2026 - 11:05 WIB

Jogging Track Stadion Gelora Joko Samudro Ambles Akibat Tergerus Air Hujan

Senin, 22 Desember 2025 - 22:40 WIB

Dua Emas SEA Games dari Gresik: Alma & Robby Pulang Bawa Keajaiban

Senin, 15 Desember 2025 - 00:16 WIB

Pelajar Gresik Adu Strategi di Student Chess Championship

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

TPA Baitul Hidayah Sekarputih Balongpanggang Gelar Wisata Bersama

Minggu, 18 Jan 2026 - 18:18 WIB

komunitas

MUI Wringinanom 2025-2030 Dikukuhkan, Pikul Mandat Ganda

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:59 WIB