Berkas Korupsi PNPM Sudah P21

- Editorial Team

Rabu, 3 April 2013 - 17:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabar Gresik_Berkas tersangka korupsi Dana Bantuan Langsung Masyarkat (BLM) tahun 2010 dan dana Bantuan Langsung Optimalisasi  tahun 2011, Iksan Sugiarto (32) dinyatakan lengkap oleh Kejaksaan Negeri Gresik

Menurut Kasat Reskrim Polres Gresik AKP Nur Hidayat,  penyerahan tersangka dan barang bukti (tahap dua) ke kejaksaan Negeri Gresik akan secepatnya dilakukan “ Rencananya  Jum at ini kami menyerahkan tersangka” kata Kasat Reskrim

Iksan Sugiarto (32) adalah Koordinator Lembaga Kesuwadayaan Masyarkat  (LKM) Padang Keramat,   Desa Randu Padangan , Kecamtan Menganti Gresik

Dalam keterangan kepada  penyidik, tersangka melakukan korupsi sebanyak  Rp 65 298 000, dengan rioncian dana BLM tahun 2010 sebesar 13 juta dan dana BLM optimalisasi tahun 2011 sebesar Rp 51 798 000.

Terungkapnya tindak pidana korupsi ini berawal dari adanya laporan dari  NS Ketua KSM dengan adanya dugaan tindak pidana penggelapan dana yang dilakukan oleh  tersangka, selanjutnya Polisi melakukan penyelidikan dan dilanjutkan kepenyidikan

Baca Juga :  Warga Sepanjang Jalan Support Aksi 2012

Al hasil dengan berdasarkan keterangan saksi dan alat bukti, tersangka di diduga kuat melakukan tindak pidana korupsi bantuan langsung masyarakat tersebut, kemudian polisi pada btanggal 9 februari melakukan penahanan

Menurut Kanit Tipikor Polres Gresik Iptu Arif Rasyidi modus tersangka dalam melakukan korupsinya yakni, dengan tidak meyalurkan dana tersebut kemasyarkat, dan dana dipakai untuk kepentingan pribadi

“Tersangka selaku coordinator LKM Padangkeramat Makmur tidak menyalurkan Dana BLM tersebut ke masyarakat” tandasnya. (tik)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tragedi Galian C Bungah: Pelajar 10 Tahun Tewas Tenggelam
Damkar Gresik Evakuasi Motor Masuk Parit (Komik)
Ancaman TBC Gresik: 2.740 Kasus Baru, Mayoritas Usia 30+
Pencuri Pakaian Dalam Ditangkap Resmob Gresik
Banjir Menganti Meluas, Ratusan Rumah Terendam
Warga Sumberwaru Tewas Terpeleset di Area Persawahan
Puting Beliung Terjang Melirang, 62 Rumah Rusak
Gemapatas Didorong BPN Gresik, Cegah Sengketa Tanah
Berita ini 7 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 15:35 WIB

Tragedi Galian C Bungah: Pelajar 10 Tahun Tewas Tenggelam

Rabu, 26 November 2025 - 23:18 WIB

Damkar Gresik Evakuasi Motor Masuk Parit (Komik)

Selasa, 25 November 2025 - 22:28 WIB

Ancaman TBC Gresik: 2.740 Kasus Baru, Mayoritas Usia 30+

Selasa, 25 November 2025 - 20:18 WIB

Pencuri Pakaian Dalam Ditangkap Resmob Gresik

Rabu, 19 November 2025 - 22:34 WIB

Banjir Menganti Meluas, Ratusan Rumah Terendam

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Paduan Suara ‘Nada Spemutu’ Sukses Memukau pada Upacara Hari Guru

Sabtu, 29 Nov 2025 - 00:49 WIB

Muhammadiyah Gresik

Di Hari Guru, Siswa Kelas VI SD Almadany Bikin Kejutan untuk Gurunya

Jumat, 28 Nov 2025 - 15:47 WIB

Peristiwa

Tragedi Galian C Bungah: Pelajar 10 Tahun Tewas Tenggelam

Jumat, 28 Nov 2025 - 15:35 WIB

Muhammadiyah Gresik

Yakin Horor? Film Pendek Siswa SDMM Siap Bertarung di Ajang ME Confest

Jumat, 28 Nov 2025 - 06:46 WIB