Iwan Fals Pukau Ribuan OI Sidayu

- Editorial Team

Kamis, 14 Oktober 2010 - 03:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik-Sidayu-Ribuan OI (Orang Indonesia), panggilan fans Iwan Fals tumplek blek di Alun –alun Sidayu Gresik, mereka menyaksikan konser berlabel perjalanan spriritual Iwan Fals bersama Musik Ki Ganjur rabo malam (13/10)

Kedua sosok yang terkenal ini tengah melakoni perjalanan spiritual, dakwah, dan musik religi ke sejumlah Pondok pesantren (Ponpes) di tanah air ini, sebelum manggung mampir di Salah satunya ke Ponpes Bumi Aswaja pimpinan Ustadz Irsyadul Ibad di Desa Wonokerto Kecamatan Dukun. Iwan Fals juga melakukan penanaman seribu pohon di lingkungan pesantren bersama kelompok OI Petualang, kelompok Fans Iwan Fals di Sidayu Gresik.

Baca Juga : 

Dalam konser di alun-alun Sidayu Gresik, Iwan Fals juga didampingi wakil Gubernur Jawa Timur Syaifullah Yusuf, mantan Bupati Gresik Robbach Maksum dan wakil bupati Gresik Mohammad Qosim.

Saat di Pesantren, Kedatangan rombongan mendapat sambutan luar biasa dari masyarakat setempat. “Iwan Fals maupun Ki Ganjur lebih banyak menyinggung fenomena kesenian yang mulai meninggalkan pesantren,” ujar Ibad yang juga mantan anggota DPRD dari PKB ini.(tik)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Eks Karyawan dan Perusahaan di Gresik Capai Kesepakatan Terkait Gaji dan Ijazah
Kecelakaan Karambol di Driyorejo Gresik, Truk Mabuk Tabrak 5 Kendaraan: 1 Tewas, 2 Luka
Mbah Supinah, Tukang Pijat 91 Tahun Asal Gresik, Berangkat Haji Berkat Tabungan 20 Tahun
Gasrug Gelar Pameran “Pomah” di Kampung Kemasan Gresik, Tanda Pulang Setelah 10 Tahun
Ratusan Anak PAUD di Kebomas Antusias Ikuti Manasik Haji di Masjid Nurul Jannah
Petrokimia Gresik Jinakkan Electric PLN, Akhiri Tren Buruk di Final Four Proliga 2025
Peringati Hari Angkutan Nasional, Trans Jatim Gratiskan Tiket Selama Sehari
Peringati Hari Kartini, Wagos Beri Tiket Gratis untuk Anak Sekolah dan Guru yang Pakai Kebaya
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 1 Mei 2025 - 00:34 WIB

Eks Karyawan dan Perusahaan di Gresik Capai Kesepakatan Terkait Gaji dan Ijazah

Rabu, 30 April 2025 - 21:11 WIB

Kecelakaan Karambol di Driyorejo Gresik, Truk Mabuk Tabrak 5 Kendaraan: 1 Tewas, 2 Luka

Selasa, 29 April 2025 - 17:02 WIB

Mbah Supinah, Tukang Pijat 91 Tahun Asal Gresik, Berangkat Haji Berkat Tabungan 20 Tahun

Senin, 28 April 2025 - 20:48 WIB

Gasrug Gelar Pameran “Pomah” di Kampung Kemasan Gresik, Tanda Pulang Setelah 10 Tahun

Kamis, 24 April 2025 - 22:52 WIB

Ratusan Anak PAUD di Kebomas Antusias Ikuti Manasik Haji di Masjid Nurul Jannah

Berita Terbaru