KWG Juga Ikut Qurban Untuk Nusantara

- Editorial Team

Sabtu, 2 September 2017 - 22:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik.com – Ikut mensukseskan program Qurban Untuk Nusantara 1438 H. Komunitas Wartawan Gresik (KWG) membagikan daging kurban kepada warga kurang mampu disekitar Balai Wartawan, Jalan Basuki Rahmat Nomor 08 Gresik. Sabtu Siang (02/09)

“Mulai pagi kami melakukan pemotongan hewan kurban dan langsung membagikannya pada tukang becak dan warga sekitar balai wartawan,” ungkap M. Sugiono, Ketua Komunitas Wartawan Gresik (KWG), Sabtu (2/9/2017).

Sebanyak tiga hewan kurban jenis kambing disembelih yang merupakan bantuan dari perusahaan swasta dan instansi terkait yang terdapat di kota pudak.

Sementara itu, Sekertaris Komunitas Wartawan Gresik, Syuhud M Al-Manfaluty menyatakan kegiatan ini merupakan wujud dari kepedulian insan pers yang bertugas di Gresik kepada warga sekitar yang kurang mampu.

Baca Juga :  Wartawan Gresik Lakukan Test Urine

Dirinya menambahkan, kegiatan pemotongan hewan kurban tersebut dihadiri semua wartawan yang tergabung dalam wadah organisasi Komunitas Wartawan Gresik (KWG)

“Kami sengaja pilih hari ini, karena teman-teman banyak yang libur,” jelasnya.

Kekeluargaan dan kekompakan antar wartawan yang bertugas di Gresik ini begitu terasa. “Usai pemotongan, kami makan sate secara bersama,” timpal Syuhud. (Akmal/k2)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Reuni Jamaah Umroh Ponpes Mambaul Ihsan Pererat Ikatan Batin dan Syiar Dakwah
Pengurus Bamag Gresik Periode 2025-2030 Dilantik, Jaga Kerukunan dan Dukung Pembangunan Daerah
Alumni MTs Alkarimi Angkatan 1989 Gelar Reuni ke-6 di Tuban, Merajut Kebersamaan dan Silaturahmi
Silaturrahmi Halal Bihalal Bani H. Syakur-Hj. Salamah 2025, Perkuat Ukhuwah dan Kebersamaan
KWG dan BAZNAS Gresik Bagikan Paket Beras dan Uang Tunai Menjelang Lebaran
DMI Jatim Launching Masjid Ramah Pemudik
Pawai Ogoh-Ogoh Meriahkan Tawur Agung Kesanga di Desa Laban, Gresik
Pengusaha Gresik Bagikan Sinom dan Minyak Goreng untuk Jurnalis
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 15:09 WIB

Reuni Jamaah Umroh Ponpes Mambaul Ihsan Pererat Ikatan Batin dan Syiar Dakwah

Senin, 14 April 2025 - 19:38 WIB

Pengurus Bamag Gresik Periode 2025-2030 Dilantik, Jaga Kerukunan dan Dukung Pembangunan Daerah

Selasa, 8 April 2025 - 23:10 WIB

Alumni MTs Alkarimi Angkatan 1989 Gelar Reuni ke-6 di Tuban, Merajut Kebersamaan dan Silaturahmi

Kamis, 3 April 2025 - 14:42 WIB

Silaturrahmi Halal Bihalal Bani H. Syakur-Hj. Salamah 2025, Perkuat Ukhuwah dan Kebersamaan

Sabtu, 29 Maret 2025 - 23:42 WIB

KWG dan BAZNAS Gresik Bagikan Paket Beras dan Uang Tunai Menjelang Lebaran

Berita Terbaru

BISNIS

Polres Gresik Cegah Kejahatan Ritel Berbasis Digital

Kamis, 8 Mei 2025 - 22:42 WIB

Kriminal

Penyebab Kematian Nur Ainia Terungkap, Bukan Karena Kekerasan

Selasa, 6 Mei 2025 - 00:18 WIB