Lazisnu Wotan Tiap Ahad Bisa kumpulkan Donasi 3 Juta

- Editorial Team

Minggu, 28 Juni 2020 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sebagai organisasi keagamaan dan kemasyarakatan NU Ranting Wotan Hadir dan selalu ngopeni jamaahnya.Dan Pemberdayaan melalui Jammiyah dengan Giat Upzis NU-care Lazisnu Dalam rangka membangun kekuatan Ekonomi untuk saling Support bagi sesama Warga NU.

Kegiatan ini dipusatkan di Musholla As-Syahidiyah Kompleks Taman Pendidikan Tarbiyatus Shibyan Wotan.(27/6/2020)

Ketua Lazisnu Ranting Wotan Moh. Rofiq mengatakan dalam Rapat Evaluasi Triwulan II tahun 2020 lembaga Lazisnu Ranting Wotan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik.Merupakan bentuk laporan keuangan dan kegiatan bahwa NU Wotan Melaunching program S3(Sedekah sedino sewu) tepatnya pada 1 januari 2019. Sudah 18 bulan dengan sebaran kaleng 400 ke warga. Dan dijumputi Satgas(Satuan tugas) Lazisnu Tiap kamis sore Untuk Direkap dan dihitung.” Ujarnya.

Rata-rata hasil jumputan Tiap minggu konstan diangka Rp. 2.500.000-3.000.000.” Menurutnya, Bagian yang terpenting Dalam Giat Lazisnu adalah Satgas yang selalu menjadi Garda depan untuk Mengambil kaleng dirumah warga Selanjutnya dihitung.” Pungkas Ustad Rofiq.

Dalam usianya ke 18 bulan lazisnu Wotan dengan program S3 telah mengumpulkan Keuangan Rp. 220.565.000 dan yang sudah disalurkan Rp. 120.032.900.

Ketua Tanfidziyah Ranting NU Wotan Ustad Sulanam menjelaskan, sejak awal berdiri lembaga Lazisnu S3 digagas kami bertekad menyiapkan seperangkat pedoman, pengelolaan dan Juknis untuk dipelajari Stekholder Lazisnu.” Alhamdulilah pedoman itu Diikuti S3 secara ketat.”Tegasnya.

Baca Juga :  Ribuan Peserta Mitos ke-XIV tahun 2024 LP Maarif NU Gresik Ikuti Babak Penyisihan Secara Virtual

“Prinsipnya, kita lakukan yang telah kita rencanakan, setelah itu Evaluasi.”Sambung Ustad Sulanam

Dalam sambutan Rois Syuriah NU Wotan Ustad Moh. Yusuf Mengatakan, Satgas Lazisnu Harus sudah Berniat untuk selalu Ikhlas dan Khidmah Ke NU. Sampai akhir hayat” Semoga Kita dianggap diakui Santri Mbah Hasyim Asy’ari”

Giat Evaluasi ini bagian penting dalam capaian program dan Laporan kegiatan disamping Strategis pemberdayaan dan Inovasi Pengembangan Ekonomi Lazisnu.(Syafik/tik)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

168 Bonsai Meriahkan Jemur Bonsai Cerme Kidul
Biennale Jatim XI Angkat Isu Hantu Laut di Gresik
Meriah! Lomba Dayung Kapolres Cup 2025 di Gredek
Mayat Gantung Ditemukan di Masjid Yosowilangun
LPMK Lumpur Santuni 49 Anak Yatim di Muharram
Pawai Ta’aruf TPQ Nurussalam Meriahkan Sidayu
14 Tahun Berkarya, Gresik Movie Gelar Pameran Layar Berkembang Sebulan Penuh
Workshop Fotografi Warnai HUT Petrokimia Gresik
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 4 Oktober 2025 - 15:04 WIB

168 Bonsai Meriahkan Jemur Bonsai Cerme Kidul

Senin, 25 Agustus 2025 - 13:00 WIB

Biennale Jatim XI Angkat Isu Hantu Laut di Gresik

Minggu, 10 Agustus 2025 - 01:51 WIB

Meriah! Lomba Dayung Kapolres Cup 2025 di Gredek

Minggu, 27 Juli 2025 - 13:52 WIB

Mayat Gantung Ditemukan di Masjid Yosowilangun

Sabtu, 26 Juli 2025 - 20:20 WIB

LPMK Lumpur Santuni 49 Anak Yatim di Muharram

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Tuntas, Smala Dukun Jawab Amanah PCM Dukun dengan Tiga Prestasi di MTQ V

Rabu, 15 Okt 2025 - 07:45 WIB

Gresik Petrokimia Livoli 2025

Olahraga

Hajar Bank Jatim 3-0, Petrokimia Kunci Final Livoli 2025

Selasa, 14 Okt 2025 - 23:39 WIB

Muhammadiyah Gresik

Ketika Ketua PDS SD Almadany Jadi Teladan bagi Kawan-kawannya

Selasa, 14 Okt 2025 - 22:44 WIB

Lingkungan

Satgas PKH Garuda Sita 4.610 Kubik Kayu Ilegal Asal Mentawai

Selasa, 14 Okt 2025 - 16:51 WIB