Ratusan Belum Di Coklit, Panwascam Kebomas Rekom Coklit Ulang

- Editorial Team

Kamis, 27 Agustus 2015 - 22:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

image
Ali Sugiarto Ketua Panwascam Kebomas

Kabargresik_  kisruh daftar pemilih masih saja muncul di Pemilihan Bupati dan Wakil bupati Gresik. Kali ini Panwascam Kecamatan kebomas menemukan kembali banyaknya warga yang belum dilakukan pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih oleh petugas PPDP.

Dari uji sampling yang dilakukan panwascam beserta Pengawas Pemilu Lapangan (PPL) ditemukan dibeberapa lokasi belum dilakukan Coklit diantaranya warga di JL Kartini XII, PPL menemukan sekitar 50 KK yang belun di coklit.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jl. Veteran I ada sekitar 27 KK
dan Veteran Vl juga ada 27 KK yang belum di coklit.

PPL Sidomoro Ika Mayasari mengatakan pihaknya sudah berusaha berkomunikasi dengan PPS Sidomoro namun hasil komunikasi pihak PPS tidak memberikan solusi.

Baca Juga :  Ketua KPPS Meninggal Saat Buka Acara Coblosan

“PPS hanya bilang menunggu hasil dari PPDP, padahal sudah jelas tidak dicoklit dan batas akhir coklit telah usai,” ujar Ika didampingi ketua Panwascam Kebomas Ali Sugiarto.

Sementara itu menurut Ali, selain di wilayah tersebut, didesa Kembangan juga ada 7 KK yang belum di coklit.

Panwascam juga sudah melakukan koordinasi terkait coklit yang tidak dilakukan PPDP ke PPK Kebomas, namun gerak dari PPK sangat lamban hingga batas akhir pencoklitan usai, masalah masih belum diselesaikan.

“Kalau hingga Kamis malam masih ditemukan banyak yang belum dicoklit maka kami akan Rekomendasi Coklit Ulang” tegas Ali.

Baca Juga :  Pencurian Motor RX King di Gresik Terekam CCTV, Pelaku Beraksi Saat Dini Hari

Ali mengaku pihak Panwas dan PPL tidak main-main dengan persoalan pemilih.

“Kami paham kerja Coklit tifak mudah, tapi jangan dibikin main-main, ini karena biaya coklit itu memakai uang APBD jadi harus dipertanggung jawabkan dalam kinerja,” pinta Ali.

Sementara itu, Ketua PPK Kebomas, Bahtiar Rifak mengaku sudah dilapori Panwascam Kebomas, “memang ada beberapa yang belum dicoklit, tapi kita sudah turun ke PPS, PPS mengakui ada beberapa keluarga yg belum tercoklit karena nama keluarga tersebut masuk dalam data TPS lain, yang berjauhan dari rumahnya,” ujar Rifak

Namun menurut Rifak,  malam ini PPS bersama PPDP sudah turun lagi untuk menyelesaikan yang tertinggal tersebut. (K1/tim)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Lazisnu Sawo Dan SembunganKidul Berbagi di Akhir Ramadhan: Santunan Anak Yatim dan Insentif Guru TPQ
Berbagi Berkah Ramadhan: Fatayat NU Sidayu Bagikan Takjil Gratis
Prof. Khoirul Anwar Dilantik sebagai Rektor UMG, Targetkan 10 Guru Besar dan Kolaborasi Luas
KAJ Jatim Desak Polda Jatim Usut Kekerasan Polisi terhadap Jurnalis
Posko Mudik Polres Gresik Sediakan Layanan Pijat Gratis dan Hypnotherapy untuk Pemudik
Cukur Rambut Gratis Semarakkan Malam Di Masjid Hayya’ Alasholah
Pemkab Gresik Meriahkan Tradisi Malam Selawe dengan Ribuan Nasi Kebuli Gratis
Kecelakaan di Jalan Raya Dandles: Satu Luka Berat Akibat Honda Vario Terseret Avanza
Berita ini 10 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:53 WIB

Lazisnu Sawo Dan SembunganKidul Berbagi di Akhir Ramadhan: Santunan Anak Yatim dan Insentif Guru TPQ

Kamis, 27 Maret 2025 - 00:41 WIB

Berbagi Berkah Ramadhan: Fatayat NU Sidayu Bagikan Takjil Gratis

Rabu, 26 Maret 2025 - 18:10 WIB

Prof. Khoirul Anwar Dilantik sebagai Rektor UMG, Targetkan 10 Guru Besar dan Kolaborasi Luas

Rabu, 26 Maret 2025 - 17:58 WIB

KAJ Jatim Desak Polda Jatim Usut Kekerasan Polisi terhadap Jurnalis

Rabu, 26 Maret 2025 - 13:37 WIB

Posko Mudik Polres Gresik Sediakan Layanan Pijat Gratis dan Hypnotherapy untuk Pemudik

Berita Terbaru