Abdul Muis Zuhri Kembali Pimpin LDII

- Editorial Team

Senin, 28 Maret 2016 - 11:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

image

Kabargresik_ Musda VI LDII Kabupaten Gresim yang di buka oleh Bupati dan Wabup akhirnya berakhir pada Sabtu, 26/03 pukul 23.20 WIB. Pada Musda kali ini berhasil menentukan Kepengurusan DPD LDII masa bhakti 2016-2021.

Secara Aklamasi KH. Abdul Muis Zuhri kembali Dipercaya dan dipilih kembali untuk memimpin Gerbong LDII untuk 5 tahun kedepan. Abdul Muis sendiri merupakan ketua periode yang lalu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sedangkan, Andi Fajar Yulianto terpilih menjadu Sekretaris. Sementara Bendahara di percayakan pada Atman Arief,S,Si,SE. Untuk dewan penasihat di percayakan pada KH.Kasmudi Ashidiqi dnw KH. Abu Said. Diharapakan pengurus baru ini dapat terus memajukan ormas LDII 5 tahun kedepan lebih berkembang.

Baca Juga :  142 PSM Gresik Dilantik

Seperti diberitakan,  Musda VI LDII secara resmi dibuka hari Sabtu 26 Maret 2016 dengan ditandai Pemukulan GONG 6 kali oleh Bupati dan Wakil Bupati Gresik yang di ikuti 250 peserta Musda.

Baca Juga :  Biasakan Siswa Sholat Tahajud, Smamsatu Rutinkan Program Qiyamul Lail  

Musda yang bertema membangun SDM yang Berdaya saing, profesional religius untuk menyongsong MEA menuju Gresik Semakin baik ini berjalan lancar sejak  di buka sampai berakhir.

Diantara program yang diprioritaskan pada pengurus baru diantaranya sehera konsolidasi kepada Pengurus cabang dan Anak cabang untuk penguatan kordinasi, kaderisasi.
Tidak hanya itu dalam jangka panjang telah memprioritaskan membangun lembaga pendidikan formalyang terintegrasi dan mewujudkan penguatan ekonomi syariah. (Rohim/K1)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pengusaha Gresik Bagikan Sinom dan Minyak Goreng untuk Jurnalis
Razia Balap Liar di Jalan Betoyo Manyar, Puluhan Pemuda Diamankan Beserta Kendaraan
Masjid Al-Falach Gresik Gelar Cukur Rambut Gratis Selama Ramadan
Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan
GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan
Gepal Gresik Bagi-Bagi Takjil dan Sahur, Wujud Solidaritas di Bulan Ramadan
Sambut Ramadhan 1446 H, Majelis Taklim KH Ahmad Zaini Rosyid Diresmikan
Petani Petisari Gresik Sukses Panen Raya dengan Sistem SLPHT, Diharapkan Meningkatkan Kemandirian Pertanian
Berita ini 13 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 02:28 WIB

Pengusaha Gresik Bagikan Sinom dan Minyak Goreng untuk Jurnalis

Rabu, 19 Maret 2025 - 17:13 WIB

Razia Balap Liar di Jalan Betoyo Manyar, Puluhan Pemuda Diamankan Beserta Kendaraan

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:08 WIB

Masjid Al-Falach Gresik Gelar Cukur Rambut Gratis Selama Ramadan

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:38 WIB

Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:52 WIB

GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan

Berita Terbaru