PKL Dukun Anyar Penyumbang PAD

- Editorial Team

Kamis, 9 November 2017 - 20:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Kabargresik.com – Pedagang Kaki Lima (PKL) yang berada di Desa Dukunanyar Kecamatan Dukun turut menyumbang pendapatan asli desa (PAD). Mereka merupakan binaan desa setempat, yang merangkul masyarakat khususnya pemuda untuk berwirausaha. 

Kepala Desa Dukunanyar Kecamatan Dukun, Firman Susanto Noor membenarkan Pedagang Kaki Lima (PKL) Kertorejo merupakan binaan desa yang ia pimpin. Dirinya menambahkan, adanya PKL turut menyumbang PAD dan meningkatkan perekonomian warga. 

“PKL disana turut menyumbang PAD kita lewat retribusi yang diambil dari setiap pedagang 2000 rupiah itu nanti untuk kebersihan dan fasilitas penunjang. Kalau setahun bisa dapat 12 juta lebih,” katanya kepada Kabargresik.com, Kamis (09/11/2017). 

Terkait berada di bibir tanggul sungai bengawan solo, ia mengaku sudah izin kepada pihak yang berwenang seperti Balai Besar Bengawan Solo (BBWS).

 “Sudah izin ke pihak berwenang jadi tidak masalah, toh ini juga untuk menggerakkan perekonomian warga,” jelas dia. 

Baca Juga :  3000 Buruh Gresik Turun Jalan Tuntut Perbaikan Layanan BPJS Kesehatan

Perlu diketahui, total PKL Kertorejo adalah 17 pedangan yang kesemuanya merupakan binaan pemerintah desa setempat. Para pedagang diberikan fasilitas tenda beserta tempat untuk digunakan berjualan. 

“Tempat disana strategis. Jadi ramai, adanya PKL juga jadi penggerak perekonomian. Mereka kita bina dan fasilitasi,” ujarnya. 

“Pembinaannya pertiga bulan mengadakan pertemuan kita berikan evaluasi terkait perekonomian, ya dengan Prinsip kebersamaan,” tambah dia. (Akmal/k1)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Juara Kontes Bandeng Kawak Gresik 2025: 14.6 Kg Milik Saifullah Mahdi
Pengusaha Gresik Bagikan Sinom dan Minyak Goreng untuk Jurnalis
Ini Cara Dapat Diskon 50% Paket Data Ramadan-Lebaran 2025 dari Komdigi dan Operator Seluler
Silaturahmi Forkopimda Gresik dan Serikat Pekerja, Bahas Hubungan Industrial
Petrokimia Gresik Raih Penghargaan Strategi Hilirisasi Terbaik, Dirut Dianugrahi CEO Teladan
Sidak Minimarket di Dukun, Temukan Produk Kedaluwarsa dan Tanpa Izin Edar
Pekerja Outsourcing Tewas dalam Kecelakaan Kerja di PT Kingdom Indah, Driyorejo
Gressmall Berbagi Kebahagiaan, 100 Tukang Becak Terima Bantuan Sembako
Berita ini 6 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 27 Maret 2025 - 01:13 WIB

Juara Kontes Bandeng Kawak Gresik 2025: 14.6 Kg Milik Saifullah Mahdi

Rabu, 26 Maret 2025 - 02:28 WIB

Pengusaha Gresik Bagikan Sinom dan Minyak Goreng untuk Jurnalis

Selasa, 25 Maret 2025 - 05:26 WIB

Ini Cara Dapat Diskon 50% Paket Data Ramadan-Lebaran 2025 dari Komdigi dan Operator Seluler

Senin, 24 Maret 2025 - 00:43 WIB

Silaturahmi Forkopimda Gresik dan Serikat Pekerja, Bahas Hubungan Industrial

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:25 WIB

Petrokimia Gresik Raih Penghargaan Strategi Hilirisasi Terbaik, Dirut Dianugrahi CEO Teladan

Berita Terbaru